Kode Mata KuliahPL3109 / 5 SKS
Penyelenggara154 - Perencanaan Wilayah dan Kota / SAPPK
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahStudio Perencanaan Kota dan InfrastrukturUrban and Infrastructure Planning Studio
Bahan Kajian
  1. Pengantar Studio
  2. Pengumpulan Data dan Informasi
  3. Fakta dan Analisis
  4. Perumusan Rencana Detail
  1. Introduction to Studio
  2. Data and Information Acquisition
  3. Facts and Analysis
  4. Formulation of Detailed Plan
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mampu memilih, mengkomunikasikan, dan mempresentasikan data, hasil analisis dan produk rencana dan/atau rancangan secara professional baik secara grafis, tulisan maupun lisan dengan memanfaatkan berbagai media yang tepat baik secara manual maupun dengan alat bantu [komputer, dll]
  2. Menganalisis tren dan kebutuhan daerah yang diteliti, potensi dan masalahnya, serta peluang dan tantangan untuk pengembangan di masa depan
  3. Mampu menjelaskan prosedur penyusunan rencana detail tata ruang secara lengkap sesuai ketentuan yang berlaku (coded practice);
  4. Mampu mengidentifikasi masalah dan persoalan area perencanaan secara umum, serta dan masalah dan persoalan proyek perencanaan yang diberikan yang di dalamnya, termasuk permasalahan perencanaan infrastruktur dan transportasi;
  5. Mampu menyiapkan rencana survei, termasuk kebutuhan data dan metode survei, instrumen survei, logistik, izin, dll.
  6. Mampu melakukan survei lapangan dan mengumpulkan data yang diperlukan;
  7. Mampu meninjau dan mengevaluasi rencana tata ruang serta rencana sistem infrastruktur dan transportasi yang ada untuk peraturan dan pengembangan terkini
  8. Mampu merumuskan rencana tata ruang kota/rencana detail, termasuk tujuan perencanaan, kebijakan, dan strategi, struktur ruang, pola ruang, kawasan strategis/sub-WP prioritas, ketentuan pemanfaatan ruang, peraturan zonasi, dan pengendalian pemanfaatan ruang.
  1. Ability to select, communicate, and present data, analysis results and plan and/or design products professionally both graphically, in writing and orally by utilizing various appropriate media both manually and with assistive devices [computer, etc.].
  2. Ability to analyze the trends and needs of the area under study, its potentials and problems, as well as opportunities and challenges for future development.
  3. Ability to explain the procedures for preparing detailed spatial plans in full according to applicable regulations (coded practice);
  4. Ability to identify problems and issues of the planning area in general, as well as problems and issues of a given planning project, including infrastructure and transportation planning issues;
  5. Ability to prepare a survey plan, including data requirements and survey methods, survey instruments, logistics, permits, etc.
  6. Ability to conduct field surveys and collect necessary data;
  7. Ability to review and evaluate existing spatial plans as well as infrastructure and transportation system plans for current regulations and development.
  8. Ability to formulate city spatial plans/detailed plans, including planning objectives, policies, and strategies, spatial structure, spatial pattern, priority strategic areas, space utilization provisions, zoning regulations, and space utilization control.
Metode Pembelajaran1. Pembejalaran kolaboratif, 2. Project-based learning, 3. Problem-based learning, 4. Self-direct learning, 5. Small-group discussion, 6. Contextual instruction.1. Collaborative-based learning, 2. Project-based learning, 3. Problem-based learning, 4. Self-direct learning, 5. Small-group discussion, 6. Contextual instruction.
Modalitas Pembelajaran1. Bauran, 2. Sinkron, 3. Asinkron.1. Hybrid, 2. Synchronous, 3. Asynchronous.
Jenis NilaiABCDE
Metode Penilaian1. Laporan dan Poster (40%), 2. Survei (15%), 3. Keaktifan Kelas (15%), 4. Ujian Akhir Semester (20%), 5. Penilaian sejawat (10%)1. Report and Poster (40%), 2. Survey (15%), 3. Class Activity (15%), 4. Final Exam (20%), 5. Peer-assessment (10%)
Catatan Tambahan