Kode Mata KuliahTB4002 / 3 SKS
Penyelenggara145 - Teknik Bioenergi dan Kemurgi / FTI
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahTeknologi Produksi Minyak AtsiriEssential Oil Production Technology
Bahan Kajian
  1. Kimia minyak atsiri
  2. Sumber-sumber minyak atsiri Indonesia
  3. Teknik-teknik produksi minyak atsiri
  4. Pemanfaatan minyak atsiri di industri kimia
  5. Industri minyak atsiri dan turunannya
  1. Essential oil chemistry
  2. Sources of essential oils in Indonesia
  3. Production techniques of essential oils
  4. Utilization of essential oils in the chemical industry
  5. Essential oil industry and its derivatives
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa mampu memahami karakteristik dan pemanfaatan minyak atsiri yang berasal dari tanaman khas Indonesia.
  2. Mahasiswa mampu memahami teknologi proses produksi minyak atsiri.
  3. Mahasiswa mampu menganalisis tanaman khas Indonesia penghasil minyak atsiri dan produk turunannya yang berpotensi dikembangkan di industri.
  4. Mahasiswa mampu mempresentasikan kajian tanaman khas Indonesia penghasil minyak atsiri menjadi produk bernilai lebih.
  1. Students are able to understand the properties and applications of essential oil from Indonesian native plants.
  2. Students are able to understand the essential oil production process’s technology.
  3. Students are able to analyze Indonesian native plants that produce essential oils and their derivatives which have the potential to be developed in industri.
  4. Students are able to present the review of Indonesian native plants that produce essential oil into higher value product.
Metode PembelajaranLuring. Sinkron/asinkron (terdapat video pembelajaran). Mandiri dan kelompok.Offline. Synchronous/asynchronous (with learning videos). Independent and group.
Modalitas PembelajaranPembelajaran kolaboratif. Pembelajaran berbasis proyek. Diskusi kelompok.Collaborative learning. Project-based learning. Group discussion.
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianPenilaian berasal dari ujian, tugas/kuis, dan tugas besar.Assessment is based on exams, assignments/quizzes, and major assignment.
Catatan Tambahan