Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - 1.a Memodelkan masalah fisis dengan menerapkan rangkain listrik untuk sumber DC dan AC
- 1b. Mencari solusi atas permasalahan rangkaian listrik dengan penerapan metode yang tepat untuk untuk sumber DC dan AC dengan kondisi komponen R, L,C yang disusun secara seri, pararel, Wye-Delta atau kombinasinya
- 2.a Mengidentifikasi kebutuhan pengguna serta merumuskan spesifikasi dari suatu sistem rangkaian listrik dan indentifikasi kebutuhan energi yang diperlukan pada suatu rangkaian
- 2.d Mengidentifikasi kelayakan rangkaian listrik untuk diimplementasi dalam sistem nyata
- 3d. Menyampaikan informasi pada audiens dan berinteraksi secara efektif
- 7a. Mencari, mensintesa, dan merangkum pengetahuan rangkaian listrik dari berbagai sumber
| - Modeling physical problems by implementing electrical circuits for DC and AC sources
- Looking for solutions to electrical circuit problems by applying appropriate methods for DC and AC sources with R, L, C components arranged in series, parallel, Wye-Delta or a combination thereo
- Identifying user needs and formulating specifications for an electrical circuit system and identifying the energy requirements required for a circuit
- Identifying the feasibility of an electrical circuit to be implemented in a real system
- Presenting information to the audience and interact effectively
- Search, synthesize, and summarize electrical circuit knowledge from various sources
|
---|