| Kode Mata Kuliah | BM4201 / 2 SKS | 
|---|
| Penyelenggara | 104 - Mikrobiologi / SITH | 
|---|
| Kategori | Kuliah | 
|---|
|  | Bahasa Indonesia | English | 
|---|
| Nama Mata Kuliah | Mikrobiologi Minyak Bumi | Microbiology of Petroleum | 
|---|
| Bahan Kajian | Perkembangan Petroleum MicrobiologyMikroba dalam sistem hidrokarbon,Biodegradasi hidrokarbon,Biosurfaktan dan kaitannya dengan degradasi hidrokarbon oleh mikroba,Minyak bumi di berbagai ekosistem,Aplikasi dan peran mikroba di berbagai industry seperti Microbial Enhanced Oil Recovery, Microbial Influenced Corrosion dan Bioremediasi
 | 
 | 
|---|
| Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | Mahasiswa memahami dasar-dasar mikrobiologi tentang pertumbuhan mikroba dalam sistem hidrokarbon (CPL 05)Mahasiswa memahami dampak dan aplikasi mikroba hidrokarbonoklastik dalam kehidupan manusia dan lingkungan (CPL 08)Mahasiswa memiliki kemampuan komunikasi dan bekerjasama dalam tim (CPL 09)
 | 
 | 
|---|
| Metode Pembelajaran | Ceramah, Diskusi kelompok, Pembelajaran berbasis Masalah/Studi Kasus |  | 
|---|
| Modalitas Pembelajaran | Menggabungkan berbagai moda penyerapan: 1. Visual melalui penyediaan slide dengan visualisasi, gambar, diagram, dsb.; 2. Auditorial melalui penyampaian materi, tanya jawab, dan diskusi; 3. Kinestetik melalui partisipasi aktif di dalam kelas berupa presentasi dan diskusi |  | 
|---|
| Jenis Nilai | ABCDE | 
|---|
| Metode Penilaian | Dilakukan secara terpadu untuk menilai: 1. Aspek pengetahuan melalui tes tulis berupa kuis, UTS, UAS, dan tugas mandiri/kelompok.; 2. Aspek keterampilan melalui presentasi (rubrik); 3. Aspek sikap melalui keaktifan, kejujuran/plagiarisme, dan kreativitas |  | 
|---|
| Catatan Tambahan |  |  | 
|---|