Kode Mata Kuliah | BM4207 / 2 SKS |
---|
Penyelenggara | 104 - Mikrobiologi / SITH |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Mikrobiologi Kosmetik | Cosmetic Microbiology |
---|
Bahan Kajian | - Mikroba dalam industry kosmetik
- Keamanan kosmetik
- Senyawa antimikroba dalam kosmetik
- Pengendalian mikroba dalam kosmetik
- Pengembangan produk kosmetik berbasis mikroba
|
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa mampu membedakan regulasi nasional dan internasional terhadap keamanan produk-produk kosmetik (CPL 08)
- Mahasiswa mampu menjelaskan uji mikrobiologi kosmetik yang berlaku secara internasional terutama pengujian mikrobiologis serta memahami teknologi dasar dalam pembuatan kosmetik (CPL 08)
- Mahasiswa mampu menjelaskan proses pembuatan kosmetik serta regulasi-regulasi, terutama dari aspek keamanan produk secara mikrobiologi yang menyertainya (CPL 08)
- Mahasiswa mampu membuat dan menyajikan kajian ilmiah terkait pengembangan mikrobiologi kosmetik dan aplikasinya secara lisan dan tulisan (CPL 13)
- Mampu bekerjasama dalam tim dan berkomunikasi dengan baik dalam kelompoknya. (CPL 14)
|
|
---|
Metode Pembelajaran | kombinasi ceramah, diskusi interaktif di kelas, dan pembelajaran berbasis pada masalah | |
---|
Modalitas Pembelajaran | Visual, auditorial, verbal, sosial interpersonal | |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | ujian tertulis dan tugas | |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|