Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan konsep dasar, prinsip, dan regulasi yang relevan dalam manajemen transportasi laut, termasuk manajemen lalu lintas kapal, sistem antrian pelabuhan, dan regulasi transportasi terkait.
- Mahasiswa mampu menganalisis dan mengevaluasi kinerja sistem lalu lintas laut, termasuk aspek efisiensi, keselamatan, keamanan, dan dampak lingkungan, serta mengidentifikasi masalah dan potensi perbaikan.
- Mahasiswa mampu merancang solusi inovatif dan berkelanjutan untuk mengatasi masalah manajemen lalu lintas laut, dengan mempertimbangkan aspek teknis, ekonomi, sosial, dan lingkungan.
- Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan prinsip-prinsip pengelolaan sumber daya manusia dan manajemen lingkungan dalam konteks transportasi maritim.
| - Students are able to understand and explain the basic concepts, principles, and relevant regulations in maritime transportation management, including ship traffic management, port queuing systems, and related transportation regulations.
- Students are able to analyze and evaluate the performance of maritime traffic systems, including aspects of efficiency, safety, security, and environmental impact, as well as identify problems and potential improvements.
- Students are able to design innovative and sustainable solutions to address maritime traffic management issues, considering technical, economic, social, and environmental aspects.
- Students are able to understand and apply the principles of human resource management and environmental management in the context of maritime transportation.
|
---|
Metode Pembelajaran | Pembelajaran Berbasis Pengetahuan, Pembelajaran Berbasis Keterampilan, Pembelajaran Berbasis Masalah, Pembelajaran Berbasis Kasus | Knowledge Based Learning, Skill Based Learning, Problem Based Learning, Case-Based Learning |
---|