Kode Mata KuliahAE2100 / 2 SKS
Penyelenggara136 - Teknik Dirgantara / FTMD
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPengenalan Teknik DirgantaraIntroduction to Aerospace Engineering
Bahan Kajian
  1. Pengenalan Program Studi Teknik Dirgantara
  2. Sejarah Singkat Kedirgantaraan
  3. Lingkungan Penerbangan
  4. Aerodinamika: the Shape of Flight
  5. Struktur Ringan dan Material: the Strength of Flight
  6. Propulsi: the Power of Flight
  7. Sistem Pesawat Udara: the Muscle of Flight
  8. Mekanika Terbang: the Soul of Flight
  9. Desain dan Sertifikasi: Integration
  10. Sistem Transportasi Udara
  11. Perawatan Pesawat Udara
  12. Penerbangan Antariksa
  1. Introduction to The Aerospace Engineering Study Program
  2. Brief History of Flight
  3. Flight Environments
  4. Aerodynamics: The Shape of Flight
  5. Lightweight Structure: The Strength of Flight
  6. Propulsion: The Power of Flight
  7. Aircraft Systems: The Muscle of Flight
  8. Flight Mechanics: The Soul of Flight
  9. Design and Certification: Integration
  10. Air Transportation System
  11. Aircraft Maintenance
  12. Space Flight
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Memahami alur sejarah serta konsep perkembangan Teknologi Dirgantara dari awal munculnya hingga state of the art di masa kini.
  2. Memahami terminologi, parameter dasar, dan fenomena-fenomena dasar dari keilmuan dan teknologi dirgantara yang mencakup setidaknya disiplin keilmuan Aerodinamika, Struktur Ringan, dan Mekanika Terbang, serta mampu menceritakan kembali konsep-konsep dasar teknologi dirgantara.
  3. Memahami konsep desain wahana terbang yang mencakup pesawat udara serta pesawat antariksa, dan mampu menjelaskan dan menceritakan kembali konsep desain dan persyaratan dan melatarbelakangi desain dari beberapa wahana dirgantara.
  4. Memahami terminologi dan parameter dasar dari keilmuan aviasi yang mencakup sistem transportasi udara, operasi wahana terbang, hingga perawatannya, serta mampu menceritakan kembali konsep-konsep operasi dan manajemen sistem-sistem aviasi pesawat udara.
  5. Memahami terminologi, parameter dasar dari keilmuan dan teknologi astronotika yang mencakup setidaknya disiplin keilmuan Astrodinamika, Mekanika Orbit, dan Propulsi Roket, serta mampu menceritakan kembali konsep-konsep dasar teknologi astronotika dan pesawat antariksa.
  1. Understand the historical timeline and concept of aerospace technology development from its inception to the current state of the art.
  2. Understand the terminology, basic parameters, and fundamental phenomena in the science and technology of aerospace, covering at least the disciplines of Aerodynamics, Lightweight Structures, and Flight Mechanics, and be able to explain basic aerospace technology concepts.
  3. Understand the design concepts of flying vehicles, including both aircraft and spacecraft, and be able to explain and describe the design concepts, requirements, and reasoning behind the design of various aerospace vehicles.
  4. Understand the terminology and basic parameters of aviation science, which includes the air transportation system, aircraft operations, and maintenance, and be able to explain the concepts of aviation operations and management systems for aircraft.
  5. Understand the terminology and basic parameters of astronautical science and technology, covering at least the disciplines of Astrodynamics, Orbital Mechanics, and Rocket Propulsion, and be able to explain basic astronautical technology concepts and spacecraft design.
Metode PembelajaranTatap muka di kelas
Modalitas PembelajaranLuring, Daring, Sinkron, Asinkron
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianUjian Tengah Semester, Ujian Akhir Semester, Quiz-quiz Daring
Catatan Tambahan