Kode Mata Kuliah | AE3102 / 4 SKS |
---|
Penyelenggara | 136 - Teknik Dirgantara / FTMD |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Aerodinamika | Aerodynamics |
---|
Bahan Kajian | - Teori Aerodinamika Linear
- Metode Aliran Potensial
- Teori Airfoil dan Sayap
- Prandtl Lifting line
- Aliran linearized (subsonik dan supersonik)
- Gelombang kejut dan ekspansi
- Aerodinamika nozzle
- Metode karakteristik
- Aerodinamika Aliran Viskos
- Aliran Transonik dan Hipersonik
| - Linear Aerodynamic Theory
- Potential Flow Method
- Airfoil and Wing Theory
- Prandtl Lifting line
- Linearized flow (subsonic and supersonic)
- Shock and expansion wave
- Nozzle Aerodynamics
- Method of characteristics
- Aerodynamics of viscous flows
- Transonic and hypersonic flows
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Memahami pemodelan aliran potensial di sekitar benda, serta batasan penggunaan pemodelan tersebut.
- Menyelesaikan permasalahan aliran potensial di sekitar airfoil dan sayap, serta memahami aspek-aspek yang mempengaruhi gaya-gaya yang dihasilkan dan pengaruhnya pada konfigurasi sayap pesawat.
- Memahami aliran linearized untuk aerodinamika subsonik dan supersonik.
- Memahami dan mampu menjelaskan aerodinamika nozzle dan metode desain aerodinamika nozzle.
- Menggunakan metode karakteristik dalam desain dan analisis aerodinamika.
- Memahami fenomena aerodinamika viskos untuk perhitungan gaya-gaya aerodinamika.
- Menjelaskan berbagai fenomena yang terjadi pada aliran transonik dan hipersonik serta bagaimana mengatasi permasalahan yang muncul pada kedua aliran tersebut.
| - Understand the modeling of potential flows around objects, as well as the limitations of using such modeling.
- Solve potential flow problems around airfoils and wings, and understand the aspects that affect the forces generated and their effect on aircraft wing configurations.
- Understand linearized flows for subsonic and supersonic aerodynamics.
- Understand and be able to explain nozzle aerodynamics and nozzle aerodynamics design methods.
- Using characteristic methods in aerodynamic design and analysis.
- Understand the phenomenon of viscous aerodynamics for the calculation of aerodynamic forces.
- Explain the various phenomena that occur in transonic and hypersonic flows and how to overcome the problems that arise in both flows.
|
---|
Metode Pembelajaran | Tatap muka di kelas, Tutorial materi kuliah | In-person class, lecture tutorial |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring, Sinkron, Mandiri | Offline, synchronous, independent |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Ujian Tengah Semester, Ujian Akhir Semester, Tugas | Midterm Exam, Final Exam, Assignment |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|