Kode Mata KuliahDS5009 / 2 SKS
Penyelenggara271 - Desain / FSRD
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPengantar Tinjauan DesainIntroduction of Design Review
Bahan Kajian
  1. Wawasan Desain
  2. Historiografi dan Desain
  3. Aturan dan Kriteria dalam Menyusun sebuah Tinjauan
  4. Menyusun dan Merumuskan Tinjauan Desain (Kasus Terpillih)
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Memahami cara kerja dalam melakukan sebuah tinjauan
    2. Memahami desain berikut dimensi-dimensi yang terkait dengannya, seperti ideologi, sosial dan kultural
    3. Mampu menyusun sebuah tinjauan desain secara sistematis dan menyeluruh
      Metode PembelajaranCeramah/ Kuliah Dosen Tamu Diskusi
      Modalitas PembelajaranPerkuliahan ini dilaksanakan secara tatap muka. Materi yang disampaikan mengungkap: 1) teori-teori desain, 2) historiografi desain, 3) teori pengamatan/tinjauan desain. Di samping paparan teoritis dan contoh kasus, perkuliahan pun dilaksanakan melalui diskusi kelompok yang membahas satu atau beberapa kasus yang dipilih oleh peserta.
      Jenis NilaiPass/Fail
      Metode PenilaianSecara umum, penilaian pada perkuliahan ini bersifat perorangan dan kelompok. Masing-masing penilaian tersebut didasarkan pada kriteria: 1) tingkat pengetahuan/wawasan teoritis peserta kuliah mengenai desain dan isu terkait dengannya, 2) kemampuan peserta kuliah dalam menilai dan menginterpretasi desain berdasarkan konteks tertentu.
      Catatan Tambahan