Kode Mata Kuliah | MS5075 / 4 SKS |
---|
Penyelenggara | 231 - Teknik Mesin / FTMD |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Perancangan Produk Terintegrasi | Integrated Product Design |
---|
Bahan Kajian | - Konsep Pengembangan Produk
- Spesifikasi dan Arsitektur Produk
- Embodiment dan Detail Desain
- Optimasi Desain dan Prototyping
- Dokumentasi Teknik Produk
- Sistem Perencanaan dan Pengendalian Produksi
- Sistem Pengendalian Kualitas
| - Product Development Concept
- Product Specifications and Architecture
- Embodiment and Design Details
- Design Optimization and Prototyping
- Product Engineering Documentation
- Production Planning and Control System
- Quality Control System
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mahasiswa mengetahui wawasan pada bidang manufaktur.
- Mahasiswa mengetahui peran bidang manufaktur dalam proses pengembangan produk.
- Mahasiswa dapat menggunakan wawasan pada bidang manufaktur dalam proses pengembangan produk.
| - Students gain insight into the manufacturing sector.
- Students know the role of manufacturing in the product development process.
- Students can use insights in the manufacturing sector in the product development process.
|
---|
Metode Pembelajaran | Tatap muka di kelas. | |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring, sinkron, mandiri, kelompok. | |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Tugas.
Ujian Tengah Semester.
Ujian Akhir Semester. | |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|