Kode Mata Kuliah | SI6251 / 2 SKS |
---|
Penyelenggara | 250 - Teknik Sipil / FTSL |
---|
Kategori | Kuliah |
---|
| Bahasa Indonesia | English |
---|
Nama Mata Kuliah | Metode Konstruksi Maju | Advanced Construction Method |
---|
Bahan Kajian | - Building Information Modeling (BIM)
- Teknologi Prefabrikasi dan Modular
- Konstruksi Berkelanjutan dan Ramah Lingkungan
- Teknik dan Material Konstruksi Baru
| - Building Information Modeling (BIM)
- Prefabricated and Modular Technology
- Sustainable and Environmentally Friendly Construction
- New Construction Techniques and Materials
|
---|
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Mampu melakukan analisis dan interpretasi data penelitian dengan menggunakan metode ilmiah, serta merumuskan langkah-langkah dalam pelaksanaan metode konstruksi maju
- Mampu mengidentifikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan masalah terkait metode konstruksi maju dalam sistem proses yang kompleks
- Mampu merancang sistem, proses-proses, ataupun komponen-komponen metode konstruksi maju yang andal untuk mengatasi permasalahan dalam ketekniksipilan
- Mampu mengetahui dan memahami implikasi metode konstruksi maju dalam konteks global serta membuat penilaian yang akuntabel pada kerekayasaan sipil dengan mempertimbangkan dampak pada lingkungan dan masyarakat serta perkembangan inovasi dan teknologi.
| - Able to carry out analysis and interpretation of research data using scientific methods, as well as formulating steps in implementing advanced construction methods
- Able to identify, formulate and solve problems related to advanced construction methods in complex process systems
- Able to design reliable systems, processes or components of advanced construction methods to overcome problems in civil engineering
- Able to know and understand the implications of advanced construction methods in a global context and make accountable assessments in civil engineering by considering the impact on the environment and society as well as the development of innovation and technology.
|
---|
Metode Pembelajaran | Kombinasi ceramah, diskusi kelompok, dan studi kasus | Lecture-based Learning, Group discussions, Case Study |
---|
Modalitas Pembelajaran | Luring / Sinkron / Kelompok | Offline, Synchronous, Groups |
---|
Jenis Nilai | ABCDE |
---|
Metode Penilaian | Tugas, UTS dan UAS | Assignments, Midterm Exam and Final Exam |
---|
Catatan Tambahan | | |
---|