Kode Mata KuliahOS2003 / 2 SKS
Penyelenggara129 - Oseanografi / FITB
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahPengelolaan Data KelautanOcean Data Management
Bahan Kajian
  1. Gambaran Umum Pengelolaan Data Kelautan, Prinsip dan Organisasinya
  2. Siklus Hidup Data Penelitian
  3. Rencana Pengelolaan Data
  4. Data yang Terbuka dan FAIR (Findable, Accessible, Interoperable, Re-Usable)
  5. Lisensi Data
  6. Metadata
  7. Perangkat Lunak Bebas dan Berbayar untuk data laut
  8. Standar Data Laut (Ocean Data Standard) dan Kendali Mutu, Flagging
  9. Equation of State 1980 vs Thermodynamic Equation Of State 2010
  10. Ocean Best Practice dan komunitasnya
    Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
    1. Mampu menjelaskan tahapan (fase) siklus hidup data penelitian kelautan
    2. Mampu menjelaskan konsep rencana pengelolaan data
    3. Mampu menjelaskan konsep dan pentingnya metadata dan kontrol kualitas
    4. Mampu mengidentifikasi repositori yang sesuai untuk data yang diperlukan
    5. Menguasai pemakaian perangkat lunak Oseanografi untuk analisis dan visualisasi data
    6. Mampu menjelaskan perhatian yang umumnya muncul terkait data yang digunakan kembali
      Metode PembelajaranLCL: KBL,SBL SCL: PBL, CBLLCL: KBL,SBL SCL: PBL, CBL
      Modalitas PembelajaranLuring, Sinkron, AsinkronOffline, Synchronous, Asynchronous
      Jenis NilaiABCDE
      Metode PenilaianTertulis: Pilihan, Uraian Lisan: Presentasi Tugas: LaporanWritten exam: Multiple choices, description Oral exam: Presentation Task: Report
      Catatan TambahanLainnya: KuisOther: Quiz