Kode Mata KuliahAT6005 / 2 SKS
Penyelenggara227 - Teknik Air Tanah / FITB
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahHidrogeologi IndonesiaThe Hydrogeology of Indonesia
Bahan Kajian
  1. Siklus dan cekungan hidrogeologi
  2. Tipologi sistem akifer gunungapi
  3. Tipologi sistem akifer karst
  4. Tipologi sistem akifer sedimen terlipat
  5. Tipologi sistem akifer endapan aluvial
  6. Tipologi sistem akifer pantai
  7. Tipologi sistem akifer batuan kristalin
  1. Hydrogeologic cycles and basins
  2. Typology of volcanic aquifer systems
  3. Karst aquifer system typology
  4. Typology of folded sedimentary aquifer system
  5. Typology of alluvial sediment aquifer system
  6. Typology of coastal aquifer systems
  7. Typology of crystalline rock aquifer system
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa mampu mengembangkan ilmu mengenai hidrogeologi di Indonesia terkait pemanfaatan dan pengelolaannya
  2. Mahasiswa mampu menyesuaikan proses eksplorasi hidrogeologi dengan perkembangan teknologi terkait
  3. Mahasiswa mampu merencanakan eksplorasi, pemanfaatan, dan pengeloaan airtanah berdasarkan cekungan airtanah di Indonesia
  1. Students are able to develop knowledge about hydrogeology in Indonesia related to its utilization and management.
  2. Students are able to adjust the hydrogeological exploration process with the development of related technologies
  3. Students are able to plan groundwater exploration, utilization, and management based on groundwater basins in Indonesia.
Metode PembelajaranLCL : KBL, SBL SCL: PBL, CBL, RBL, PjBLLCL : KBL, SBL SCL: PBL, CBL, RBL, PjBL
Modalitas PembelajaranLuring Sinkron AsinkronOffline Synchronous Asynchronous
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianTertulis: Uraian, Esai Lisan: Presentasi Tugas: Laporan, PraktikWritten: Descriptions, Essays Oral: Presentation Assignment: Report, Practice
Catatan Tambahan