Kode Mata KuliahFI7001 / 3 SKS
Penyelenggara302 - Fisika / FMIPA
KategoriKuliah
Bahasa IndonesiaEnglish
Nama Mata KuliahStudi Khusus ISpecial Topics I
Bahan Kajian
  1. Mata kuliah ini berupa penelitian mandiri terpantau di bawah bimbingan seorang dosen dengan topik sesuai pilihan mahasiswa yang disepakati oleh dosen pembimbing studi khusus.
  2. Tema studi khusus ini tidak boleh sama dengan tema Studi Khusus II. Untuk tema studi khusus yang sama dengan tema studi khusus yang pernah diambil sebelumnya, maka luaran matakulah ini harus meningkat secara signifikan dan berjenjang.
  3. Tema studi khusus ini tidak boleh merupakan bagian langsung dari disertasi, tapi diperbolehkan berupa tema yang mendukung disertasi atau tema yang dapat membantu mahasiswa memperluas pengetahuan dalam bidang fisika dalam mencapai tujuan akademiknya.
  1. This course is in the form of supervised independent research under the guidance of a lecturer with a topic according to the student's choice agreed upon by the special studies supervisor.
  2. The theme of this special study cannot be the same as the theme of Special Study II. For special study themes that are the same as the special study themes that have been taken previously, the outcome of this course must increase significantly and in stages.
  3. This special study theme may not be a direct part of the dissertation, but may be a theme that supports the dissertation or a theme that can help students expand their knowledge in the field of physics in achieving their academic goals.
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
  1. Mahasiswa dapat memahami dasar pengetahuan dan prinsip-prinsip utama pada tema studi khusus yang dipilih
  2. Mahasiswa mampu mengaplikasikan dasar pengetahuan tersebut untuk melakukan penelitian studi khusus untuk memecahkan permasalahan pada tema yang dipilih
  3. Mahasiswa memiliki kemampuan untuk terus belajar dari berbagai sumber dan beradaptasi dengan teknologi yang berkembang
  4. Mahasiswa dalam pengerjaan studi khusus ini dapat berproses dengan tetap menjaga etika akademik, integritas dan karakter mulia
  1. Students can understand the basic knowledge and main principles of the chosen special study theme
  2. Students are able to apply this basic knowledge to carry out special study research to solve problems on the chosen theme
  3. Students have the ability to continue learning from various sources and adapt to developing technology
  4. Students in carrying out this special study can proceed while maintaining academic ethics, integrity and noble character
Metode PembelajaranBelajar mandiri, problem based learningIndependent learning, problem based learning
Modalitas PembelajaranLuring sinkronus, Daring asinkronusSynchronous offline, asynchronous online
Jenis NilaiABCDE
Metode PenilaianLaporan akhir, PresentasiFinal report, Presentation
Catatan TambahanMKPBMKPB