Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK) | - Memahami struktur, sifat dan biosintesis kelompok senyawa monoterpen, fenilpropanoid, poliketida, flavonoid, dan alkaloid
- Memahami reaksi-reaksi yang menyebabkan keberagaman struktur kelompok senyawa monoterpene, fenilpropanoid, poliketida, alkaloid, dan flavonoid.
- Memiliki pengetahuan tentang keterkaitan Kimia Bahan Alam dengan kehidupan.
|
|
---|
Metode Penilaian | Kuis, Presentasi, UTS dan UAS
Komponen penilaian = ujian, kuiz, tugas presentasi perkelompok (nilai kesiapan makalah, presentasi, dan pemahaman dari topik yang disampaikan). Ujian 3 kali = U-1, U-2 dan U-3.
Nilai = 90%x(U1+U-2+U-3)/3 + 10%x(Tugas , Kuiz, Presentasi)
Indeks nilai : A, bila NR>=79, AB, bila 79>NR>+73, B, bila 73>NR>=65, BC bila 65>NR>=60, C bila 60>NR>=50, D bila 50>NR>=40, E bila NR<40 | |
---|